Selasa, 08 Maret 2011

Berhati-hatilah dengan social network

Berhati-hatilah dengan social network,selain bisa untuk bersilaturrahmi,menambah teman,social network juga bagaikan pisau bermata dua.Berhati-hatilah dengan social network,karena selain menambah teman,juga menambah musuh.Berhati-hatilah dalam membuat pendapat,jangan sampai menyinggung perasaan orang lain.Berhati-hatilah.

Setelah membuat status berjudul **Plurk,The Next Generetion Of Social Network** kemarin,terjadi insiden.Ternyata,di Plurk banyak sekali orang yang sangat tidak baik.Beruntung dapat di banned oleh PlurkTeam.

Kejadian ini cukup memalukan,ternyata Profile Picturenya cukup pornografi,setelah diceritakan oleh bli Wayan Sudiarnata,tretnya juga porno abiss,meskipun belum saya lihat.Saya harap PlurkTeam juga dapat membanned Diocha (http://www.plurk.com/ouw_cha) yang merupakan mahasiswi Fak.Hukum salah satu Universitas ternama di Indonesia.Dia menshare foto pornonya di Plurk.

Oke,yang di banned kemaren,setelah saya tanyakan,dia lulusan SD,pekerjaan Bi*ch (menurut temen yang komen juga di tret gue).Akhirnya,setelah dilaporkan,dia di banned.Saya berharap dia insyaf dan tidak mengulangi profesinya lagi.

Kasus ini juga baru diketahui saya hari ini,meskipun udah 2 hari dia ngeplurknya.dan ini menjadi renungan bagi kita.Sudahkah kita memanfaatkan social network dengan baik? Meskipun dia katanya dipaksa sama bapaknya,tetap saja kalo gitu tetap saja salah.

Social network bukan tempat buat begitu.harus dimanfaatkan sebaik mungkin.Bisa saja ada yang beginian lagi beberapa saat yang akan datang.Saya harap sih,tidak ada lagi,biar gak malu-maluin aja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar